Luar Biasa,…
Sebelumnya…Kumpulan kata mutiara akan memberikan solusi terhadap Problem., supaya lebih MANTAP! Jadi jangan pejamkan mata Anda. Simak baik-baik tiap detail Kata Mutiara Motivasi yang akan Bintang sampaikan.
WASPADALAH! Ini akan meningkatkan motivasi Anda.
- Problem : Anda adalah seorang yang takut mengambil resiko karena takut akan merugikan diri Anda sendiri.
Kata Mutiara Motivasi: Jangan takut mengambil sebuah resiko, takutlah jika Anda hanya berjalan di tempat. - Problem : Anda sudah sering mencoba sesuatu dan selalu gagal.
Kata mutiara motivasi : Ketahuilah bahwa kegagalan merupakan langkah awal menuju keberhasilan karena semua berawal dari kegagalan. - Problem : Anda selalu merasa dunia tidak adil terhadap Anda.
Kata Mutiara Motivasi : Bukan tidak adil, tetapi Anda yang tidak bisa melawan ego itu. - Problem : Anda selalu menyalahkan orang lain akibat kegagalan Anda
Kata Mutiara Motivasi : Memang benar orang lain akan berpengaruh terhadap kesuksesan maupun kegagalan Anda. Tapi tetap saja 90% itu tergantung diri Anda sendiri. - Problem : Anda mempunyai sebuah tujuan/cita-cita namun malas memwujudkannya.
Kata Mutiara Motivasi : Anda tidak akan PERNAH sekalipun mencapai Saudi Arabia jika Anda belum melakukan satu langkah ke depan. - Problem : Anda mempunyai cacat fisik sehingga merasa tidak mampu bersaing.
Kata Mutiara Motivasi : Anda hanya sedang mengeluh, sudah ada ribuan orang terlahir cacat dan sukses. - Problem : Anda sekarang ini sedang diremehkan oleh orang lain.
Kata Mutiara Motivasi : Baguslah kalau begitu, nanti jika suatu Anda sukses entah bagaimana malunya mereka terhdap Anda. - Problem : Anda adalah seorang pemalu.
Kata Mutiara Motivasi : Katakan kepada diri Anda sendiri, kenapa harus malu memang siapa yang akan mengingatnya? - Problem :Anda merasa tidak pernah mendapatkan kesempatan untuk sukses.
Kata Mutiara Motivasi : Kesempatan itu tidak untuk dicari melainkan untuk dibuat.
Cukup dulu bagi Anda, yang terpenting adalah bagaimana kita memulai aktivitas kita dan tidak berjalan di tempat. Lakukanlah sesuatu dengan seluruh kemampuan Anda, supaya suatu saat Anda tidak pernah menyesalinya!
Akhir kata, Wassalamu ‘alaikum Warohmatullohi Wabarokatuh.
0 comments to “9 Kalimat Untuk Meningkatkan Motivasi”